Berikut ini perbedaan Kamera CCTV HDCVI, HDTVI dan AHD yang perlu anda ketahui agar anda tidak salah membeli CCTV untuk keperluan anda.
Perbedaan HDCVI, HD-TVI dan AHD
1. CCTV HDCVI ( High definition composite video interface)
CCTV hdcvi atau High definition composite video interface dikembangkan dan di produksi oleh dahua pada tahun 2012 , basic dari hdcvi adalah pengembangan kamera cctv HD tetapi tetap menggunakan kabel coaxial ( RG6, RG59 ). HD-CVI cctv adalah terobosan untuk system keamanan cctv yang sebelumnya terbatas dengan teknologi kamera analog biasa yang memiliki kualitas gambar yang standart dan biasa menjadi gambar dan video kualitas HD megapixel yang jernih dan bersih, dan mampu menggunakan kabel coaxial sampai 500 meter,
2. HD-TVI (High Definition Transport Video Interface)
HD-TVI juga merukapan kamera HD yang menggunakan kabel coaxial rg 6 atau rg 59. HDTVI dicipatakan oleh techpoint.inch. Chipset techwell memiliki mangsa pasar yang tinggi di bidang DVR kamera analog sebelumnya, jadi techpoint memarisi pengalaman yang kaya dan tinggi dari teknologi techwell. Kamera cctv analog yang memiliki resolusi 960H, tidak dapt memenuhi kebutuhan pelanggan yang menginginkan kualitas gambar yang jernih dan bening, IP Camera CCTV juga memiliki keterbatasan dan kelemahan seperti delay jaringan data, dan akhirnya karena permintaan pasar yang membutuhkan kamera cctv HD berbasis kabel coaxial, techpoint, inc menciptakan HD-tvi dengan resolusi 720P dan 1080p dengan chipset video full HD
3. CCTV AHD ( analog high definition )
CCTV AHD dikembangkan oleh Nextchip Corporation , sebuah perusahaan semikonduktor asal Korea yang memproduksi chip-chip untuk industri CCTV / surveillance. Nextchip telah mengembangkan produk-produk penting , desain sistem referensi, dan aplikasi yang berkaitan dengan AHD. Produk AHD ini memudahkan transisi dari sistem pengawasan video analog ke digital.
Nah, itulah Perbedaan HDCVI, HD-TVI dan AHD yang harus kita ketahui. Berikut ini juga ada fitur dari HDCVI, HD-TVI dan AHD
Fitur umum dari HD-CVI, HD-TVI dan AHD cctv
1. hd-cvi, hd-TVI, dan AHD cctv adalah chipset video analog yang Progressive-Scan HD berdasarkan dari penggunaan media kabel koaksial, semua chipset video hdcvi, hdtvi, dan ahd cctv bertujuan untuk mengembangkan teknologi kamera cctv dan system security yang sama.
2. system pengoperasian dan instalasi yang sama dengan perangkat cctv analog tradisional atau kamera cctv biasa, yang dapat ditingkatkan secara langsung dari system 960h, ketiganya mengikuti penggunaan kabel yang sama seperti system cctv dengan resolusi 960h, yang berarti user atau pelanggan dapat meningkatkan system cctv mereka yang sebelumnya hanya cif/d1/atau 960h dengan mudah, dengan hanya mengganti kamera cctv dan dvr hd-cvi, hd-tvi dan ahd cctv.
3. Dibandingkan dengan HD-SDI, CVI, dan hd-TVI, AHD memiliki kemampuan mengirim data gambar dan video dengan jarak kabel yang lebih panjang tanpa kehilangan power sinyal atau lost sinyal kabel.
4. Dibandingkan dengan IP CCTV, CVI, TVI, AHD cctv tidak memiliki masalah seperti keterlambatan, dan kehilangan sinyal.
2. system pengoperasian dan instalasi yang sama dengan perangkat cctv analog tradisional atau kamera cctv biasa, yang dapat ditingkatkan secara langsung dari system 960h, ketiganya mengikuti penggunaan kabel yang sama seperti system cctv dengan resolusi 960h, yang berarti user atau pelanggan dapat meningkatkan system cctv mereka yang sebelumnya hanya cif/d1/atau 960h dengan mudah, dengan hanya mengganti kamera cctv dan dvr hd-cvi, hd-tvi dan ahd cctv.
3. Dibandingkan dengan HD-SDI, CVI, dan hd-TVI, AHD memiliki kemampuan mengirim data gambar dan video dengan jarak kabel yang lebih panjang tanpa kehilangan power sinyal atau lost sinyal kabel.
4. Dibandingkan dengan IP CCTV, CVI, TVI, AHD cctv tidak memiliki masalah seperti keterlambatan, dan kehilangan sinyal.
Kesamaan antara HDCVI , HDTVI dan AHD
1. HD-CVI, HD-TVI dan AHD adalah chipset video analog progressive-scan yang berbasis kabel coaxial , semua chipset ini dipasang di kamera CCTV.
2. Beroperasi sama dengan sistem CCTV analog biasa , dapat dengan mudah upgrade dari sistem CCTV 960h. HD-CVI , HD-TVI dan AHD ini mengikuti standar pengkabelan CCTV analog tradisional , sehingga pengguna dapat langsung mengganti sistem CCTV 906h/D1 dengan CCTV High Definition dengan hanya mengganti kamera dan DVR saja.
3. Dibandingkan dengan HD-SDI , sistem HD-CVI , HD-TVI dan AHD memiliki jarak transmisi yang lebih jauh tanpa loss sinyal.
4. Dibandingkan dengan IP Camera , sistem HD-CVI , HD-TVI dan AHD tidak memiliki problem seperti “network delay” yang menghasilkan gambar putus-putus.
2. Beroperasi sama dengan sistem CCTV analog biasa , dapat dengan mudah upgrade dari sistem CCTV 960h. HD-CVI , HD-TVI dan AHD ini mengikuti standar pengkabelan CCTV analog tradisional , sehingga pengguna dapat langsung mengganti sistem CCTV 906h/D1 dengan CCTV High Definition dengan hanya mengganti kamera dan DVR saja.
3. Dibandingkan dengan HD-SDI , sistem HD-CVI , HD-TVI dan AHD memiliki jarak transmisi yang lebih jauh tanpa loss sinyal.
4. Dibandingkan dengan IP Camera , sistem HD-CVI , HD-TVI dan AHD tidak memiliki problem seperti “network delay” yang menghasilkan gambar putus-putus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar